Maarif
Vol 17 No 1 (2022): Digitalisasi, Era Tantangan Media (Nalar Kritis dan Penguatan Wawasan Global di

PERILAKU KOMUNIKASI INTERPERSONAL PECANDU GAME ONLINE

Nurprapti Wahyu Widyastuti (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2022

Abstract

Game online merupakan fenomena yang menarik namun kehadirannya menyebabkan kecanduan. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi motivasi pemain kecanduan Dota 2, mengeksplorasi interaksi di dalam dan di luar dunia maya. Teori Motivasi dan teori Repeated Games digunakan sebagai referensi utama. Studi kualitatif, wawancara dengan lima pecandu game Dota 2, tiga anggota keluarga, staf caffe game, dan psikolog. Temuan menunjukkan bahwa motivasi memainkan game online untuk menaikkan peringkat, keuntungan finansial, relationship, dan menjadi profesional. Interaksi virtual pecandu Dota 2 aktif karana kesamaan minat. Grup media sosial digunakan untuk interaksi virtual. Interaksi nyata jarang dilakukan, temuan menarik lainnya adalah penggunaan Istilah-istilah dalam Dota 2 tetap dilakukan pada interaksi di luar dunia maya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

maarif

Publisher

Subject

Religion Humanities Social Sciences

Description

Jurnal MAARIF diarahkan untuk menjadi corong bagi pelembagaan pemikiranpemikiran kritis Buya Ahmad Syafii Maarif dalam konteks keislaman, keindonesiaan, dan kemanusiaan. Beberapa isu yang menjadi konsen jurnal ini adalah tentang kompatibilitas Islam dan demokrasi, hak asasi manusia, dan pluralisme. ...