Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis
Vol 8 (2015): Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis PCR

Pengaruh Budaya Organisasi dan Peran Auditor Internal Terhadap Pencagahan Kecurangan dengan Pelaksanaan Sistem Pengendalian Internal Sebagai Variabel Intervening

Riri Zelmiyanti (Universitas Islam 45 Bekasi)
Lili Anita (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2015

Abstract

Penelitian ini menguji hubungan budaya organisasi,auditor internal dan sistem pengendalian interanal terhadap pencegahan kecurangan. Sistem pengendalian internal dalam penelitian ini berperan sebagai variabel intervening. Penelitian ini erupakan jenis penelitian kausatif dan analisis data menggunakan SEM-PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Budaya organisasi dan sistem pengendalian internal berpengaruh signifikan positif terhadap pencegahan kecurangan di BPR Sumatera Barat sedangkan peran auditor internal tidak berpengaruh terhadap pencegahan kecurangan di BPR Sumatera Barat. Budaya organisasi berpengaruh signifikan positif terhadap pencegahan kecurangan melalui pelaksanaan sistem pengendalian internal di BPR Sumatera Barat. Peran auditor internal berpengaruh signifikan positif terhadap pencegahan   kecurangan melalui pelaksanaan sistem pengendalian internal di BPR Sumatera Barat.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jakb

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis (JAKB), with registered number ISSN 2476-9460 (Online) and ISSN 2085-0751 (Print) is a multidisciplinary scientific journal published by Politeknik Caltex Riau. JAKB provides a specialized forum for the publication of research in the area of financial economics ...