Obor: Oikonomia Borneo
Vol. 2 No. 1 (2020): April

ANALISIS METODE PENYUSUTAN ASET TETAP MENURUT UU NO 36 PASAL 11 TAHUN 2008 TERHADAP LABA USAHA PADA PT RENTALINDO TRACTORS PERKASA

karin setiyani (Unknown)
Erni Setiawati (Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda)
Pantas Pangondian Pardede (Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2020

Abstract

Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui dampak dari metode penyusutan aset tetap terhadap laba usaha dan beban pajak pada perusahaan PT Rentalindo Tractors Perkasa Tahun 2017. Dari hasil penelitian ini dapat diketahui perusahaan belum menghitung dan menyusun daftar aset tetap sesuai UU Perpajakan No 36 Pasal 11 Tahun 2008 sehingga terjadi perbedaan antara laba usaha dan beban pajak komersial dan fiskal.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

oikonomia

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Oikonomia Borneo (OBOR) adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda. Jurnal terbit secara berkala dua kali setahun pada bulan April (periode November-April) dan Oktober (periode Mei-Oktober). Jurnal diterbitkan sebagai media untuk ...