Jurnal Kependidikan
Vol 5 No 2 (2017)

Alternatif Pengembangan Madrasah Berbasis Pesantren

Agus Nurokhman (MTs Mambaul Ulum Songgom Brebes)



Article Info

Publish Date
24 Nov 2017

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pendidikan madrasah berbasis pesantren dan yang tidak berbasis pesantren pada dasarnya memiliki karakter sama dalam beberapa hal dan keduanya memiliki misi yang sama. Dalam kajian ini akan membahas karakteristik madrasah berbasis pesantren dan madrasah non pesantren. Kondisi pendidikan di Indonesia termasuk dikatakan rendah karena kualitas Sumber Daya Manusia di Indonesia belum mencapai kualitas yang maksimal. Kualitas pendidikan madrasah merupakan lembaga pendidikan tertua di Indonesia. Memang cukup ironis, bahwa madrasah telah memberikan banyak andil dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia, kurang mendapatkan perhatian dan penanganan yang baik dari pemerintah. Maka tidak mengherankan jika kemudian muncul kesan di masyarakat bahwa pendidikan madrasah merupakan lembaga pendidikan kelas dua. Realitas tersebut sungguh sangat kontradiktif dengan semakin banyaknya bermunculan lembaga pendidikan umum yang bercirikan Islam di semua tingkatan. Oleh karena itu, kajian ini merupakan filosofis hakikat pendidikan madrasah dan bagaimana kontribusinya dalam pengembangan pendidikan dan kontribusinya bagi pengembangan pendidikan di Indonesia.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jurnalkependidikan

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Kependidikan is a peer-reviewed journal that mediates the dissemination of researchers in education, especially from management, research, a study of thinking, and educational evaluation. The journal is published by Ikatan Keluarga Alumni Institut Agama Islam Negeri Purwokerto. We accept ...