Jurnal Akuntansi Manajerial (Managerial Accounting Journal)
Vol 1, No 1 (2016): Jurnal Akuntansi Manajerial, ISSN (E): 2502-6704

PENGARUH GROWTH OPPORTUNITY DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PROFITABILITAS DENGAN NILAI PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Periode 2011-2014

Yeny Kopong (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta.)
Riska Nurzanah (Mahasiswa FEB Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2016

Abstract

Penelitian ini adalah tentang “ Pengaruh Growth Opportunity dan Ukuran Perusahaan terhadap Profitabilitas dengan Nilai Perusahaan sebagai variabel Moderating pada perusahaan manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2014. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Profitabilitas, variabel independennya adalah Growth Opportunity dan Ukuran Perusahaan sedangkan moderatingnya yaitu Nilai Perusahaan.Populasi dalam kelompok penelitian ini ada 120 perusahaan dengan periode pengamatan dari tahun 2011 sampai dengan tahun 2014.Perusahaan yang memenuhi kriteria pengamatan hanya 15 Perusahaan, maka data yang digunakan adalah sebanyak 60 data.Metode analisis yang digunakan dalam penelitian adalah metode regresi berganda.Hasil penelitian ini membuktikan bahwa secara parsial, variable Growth Opportunity berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas, dan variable Ukuran Perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas.Secara simultan variable Growth Opportunity dan Ukuran Perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas.Moderasi Penerapan Nilai Perusahaanmemperkuat pengaruh Growth Opportunity terdahap Profitabilitas.Namun Nilai Perusahaanmemperlemah pengaruh Ukuran Perusahaan terhadap Profitabilitas.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JAM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Journal of Managerial Accounting is the official journal for scientific publications, which contains articles on research results, studies, and thoughts on Management and Behavioral Accounting, Financial Accounting and Capital Markets, Public Sector Accounting, Accounting Information Systems, ...