eBA Journal: Journal Economic, Bussines and Accounting
Vol. 1 No. 1 (2014): Journal Of Economic, Bussines And Accounting.

DAMPAK PENERAPAN KEBIJAKAN AKUNTANSI ASET TETAP DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN MOJOKERTO

Wiwin Indayani (Universitas Darul 'Ulum)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2014

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa dampak penerapan Kebijakan Akuntansi Aset Tetap dalam penyusunan Laporan Keuangan Daerah Pemerintah Kabupaten Mojokerto. Penelitian dilaksanakan pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kabupaten Mojokerto yang beralamat di jalan A. Yani no. 16 Mojokerto. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan analisis kualitatif. Disimpulkan bahwa dampak penerapan kebijakan akuntansi khususnya akuntansi aset tetap signifikan terhadap penyusunan laporan keuangan daerah Kabupaten Mojokerto dengan meningkatnya level opini atau pendapat dari BPK RI atas Laporan Keuangan Daerah Kabupaten Mojokerto yang semula menolak memberikan pendapat (disclaimer) pada Laporan keuangan tahun 2011 menjadi Wajar Dengan Pengecualian (qualified opinion) pada laporan keuangan tahun 2012.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

eba

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

eBA Journal: Journal Economic, Bussines and Accounting Jurnal eBA merupakan jurnal ekonomi, bisnis dan akuntansi yang memuat artikel mengenai kajian, telaah, penelitian, perkembangan pemikiran kebijakan ekonomi, atau hasil pertemuan ilmiah bidang ekonomi. Jurnal ini diterbitkan Fakultas Ekonomi ...