Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh retribusi parkir dan retribusi pasar terhadap peningkatan PAD pada Kabupaten Ngawi. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif, menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian membuktikan bahwa terdapat pengaruh parsial retribusi PAD, terdapat pengaruh parsial retribusi pasar terhadap PAD, dan terdapat pengaruh simultan retribusi parkir dan retribusi pasar terhadap PAD pada Kabupaten Ngawi.
Copyrights © 2020