Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi (FIPA)
Vol 9, No 2 (2021): FIPA 17

ANALISIS AKTIVITAS PEMBERIAN KREDIT USAHA DI ERA PANDEMI PADA PT. BPR PUNDHI ARTA INDONESIA CABANG MADIUN

Anisa Iswara Dinata (Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun)
Isharijadi Isharijadi (Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun)
Juli Murwani (Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas pemberian kredit usaha di era pandemi dan perkembangan kredit usaha pada PT. BPR Pundhi Arta Indonesia Cabang Madiun. Sumber data yang digunakan yaitu data primer dan data sekunder. Metode penelitian kualitatif deksriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi dan wawancara dengan triangulasi teknik dan sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: analisis 7P yang meliputi Personality, Party, Purpose, Prospect, Payment, Profitability, Protection ini di masa pandemi dan sebelum pandemi tidak mengalami perubahan yang signifikan, dan adanya kebijakan baru mengenai aktivitas pemberian kredit usaha di era pandemi yaitu restrukturisasi covid serta perkembangan kredit selama pandemi Covid-19 mengalami peningkatan yang signifikan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

FIPA

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

The proceedings contain papers in the field of accounting science and education that have been presented in Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi or Scientific Forum on Accounting Education (FIPA). This forum not only contains paper presentations, but also seminars with competent speakers in accounting ...