Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua danLingkungan Sekolah Terhadap Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi. Jenis datayang digunakaan dalam penelitian yakni data kuantitatif. Teknik pengambilan sampelmenggunakan Sampling Jenuh. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif danpengujian hipotesis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukanbahwa status status sosial ekonomi orang tua dan lingkungan sekolah berpengaruh positif dansignifikan terhadap minat melanjutkan studi ke perguruan tinggi. Hal ini menunjukkansemakin tinggi status sosial orang tua dan lingkungan sekolah, maka minat untukmelanjutkan ke perguruan tinggi akan meningkat.
Copyrights © 2018