Industrial Research Workshop and National Seminar
Vol 9 (2018): Industrial Research Workshop and National Seminar

PENGARUH PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN DAN RESIKO PEMBIAYAAN DI BANK UMUM SYARIAH

Rizky Fadhillah (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Oct 2018

Abstract

Prinsip-prinsip dari Good Corporate Governance sangat penting diterapkan pada Bank Umum Syariah.Implementasi yang diharapkan dari penerapan prinsip-prinsip tersebut adalah terciptanya Bank Umum Syariahyang baik dan sehat. Penerapan Good Corporate Governance diharapkan dapat meningkatkan kinerja keuanganBank Umum Syariah. Makalah ini dibuat untuk mengevaluasi konsep dari pengelolaan Bank Umum Syariahdalam penerapan Good Corporate Governance berdasarkan regulasi yang ada terhadap kinerja keuangan danrisiko pembiayaan pada Bank Umum Syariah di Indonesia yang tercatat pada Otoritas Jasa Keuangan. Berdasaratas telaah pustaka yang ada, penulis berkesimpulan bahwa Good Corporate Governance berpengaruh positifterhadap kinerja keuangan pada Rasio profitabilitas dengan indikator Return On Asset. Selain itu GoodCorporate Governance juga berpengaruh negatif terhadap risiko pembiayaan dengan indikator tingkat NonPerforming Financing. Serta terdapat hubungan yang mempengaruhi antara tingkat Non Performing Financingdan Return On Asset.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

proceeding

Publisher

Subject

Humanities Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Education Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering Other

Description

Industrial Research Workshop and National Seminar (IRWNS) adalah forum diseminasi hasil-hasil penelitian sains terapan yang dilakukan setiap tahun di Politeknik Negeri Bandung. Forum ini merupakan ajang untuk saling bertukar informasi, pengetahuan, dan pengalaman antara pihak praktisi industri, ...