Industrial Research Workshop and National Seminar
Vol 13 No 01 (2022): Vol 13 (2022): Prosiding 13th Industrial Research Workshop and National Seminar

Studi Koordinasi Proteksi Transformator Pemakaian Sendiri Pada Unit-4 PLTP Kamojang Menggunakan ETAP 12.6.0

Ardhi Bahrul Mubarok (Unknown)
Supriyanto (Unknown)
Heri Budi Utomo (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Aug 2022

Abstract

Sistem pembangkit di PLTP Unit-4 Kamojang terdapat trasnformator pemakaian sendiri TR-1412 yang digunakan untuk mencatu kebutuhan eksiter generator, pompa – pompa, dan penerangan dipembangkit. Proteksi transformator terdiri overcurrent relay, ground fault relay, dif erential relay dan standby earth fault relay. Tujuan penelitian ini yaitu menguji koordinasi proteksi dengan skema gangguan internal dan eksternal trafo menggunakan ETAP. Metode yang dilakukan yaitu pembuatan single line diagram ETAP dengan parameter dan nilai setting data lapangan. Melakukan simulasi load flow untuk memvalidasi single line diagram dengan melihat gangguan kritikal. Memeriksa kinerja koordinasi proteksi terhadap gangguan satu fasa ke tanah, dua fasa ke tanah, dua fasa dan tiga fasa menggunakan sequence of operation event. Dari hasil pengujian load flow tidak terdapat gangguan critical. Hasil pengujian koordinasi proteksi gangguan internal tiga fasa dan dua fasa, dif erential relay berhasil memutukan arus gangguan pada primer trafo terlebih dahulu dengan waktu pemutusan 40ms sesuai nilai setting. Untuk gangguan eksternal tiga fasa dan dua fasa sebesar 7.276kA dan 6.311kA, OCR berkoordinasi dengan baik dengan respon waktu1809ms terhadap gangguan tiga fasa dan 1902ms terhadap gangguan dua fasa. Disini memperlihatkan bahwa OCR bekerja dengan baik, karena pemutusan pertama ada pada CB yang dengan dengan titik gangguan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

proceeding

Publisher

Subject

Humanities Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Education Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering Other

Description

Industrial Research Workshop and National Seminar (IRWNS) adalah forum diseminasi hasil-hasil penelitian sains terapan yang dilakukan setiap tahun di Politeknik Negeri Bandung. Forum ini merupakan ajang untuk saling bertukar informasi, pengetahuan, dan pengalaman antara pihak praktisi industri, ...