IKRA-ITH EKONOMIKA
Vol 5 No 2 (2022): IKRAITH-EKONOMIKA No 2 Vol 5 Juli 2022

Pengaruh Lingkungan Kerja, disiplin Kerja, Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Personil Polri di Kantor Kepolisian Resor Sawahlunto

Kintan Adela Putri (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)
Zackharia Rialmi (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)
Ranila Suciati (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta)



Article Info

Publish Date
14 Oct 2021

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui dan membuktikan apakah kinerja pada personil ini dipengaruhi oleh Lingkungan Kerja, Disiplin Kerja, dan Motivasi Kerja. Metode penelitian ini yaitu kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu personil di Kantor Kepolisian Resor Sawahlunto (Polres Sawahlunto). Sampel yang diambil sebanyak 63 orang responden dengan metode random sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistic deskriptif dan analisis inferensial dengan alat analisis yang digunakan adalah PLS (Partial Least Square). Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Lingkungan Kerja memiliki hubungan positif dan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja, variabel Disiplin Kerja memiliki hubungan positif dan tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja, dan variabel Motivasi Kerja memiliki hubungan positif dan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

IKRAITH-EKONOMIKA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This scientific journal of IKRA-ITH Ekonomiika is a Scientific Journal for the publication of economic papers published by the YAI University Persada Indonesia Research and Community Service Institute. This scientific journal is a means of pouring ideas and lecturer papers working in the field of ...