Jurnal Ilmiah Teknik (JUIT)
Vol. 1 No. 2 (2022): Mei : Jurnal Ilmiah Teknik

PENGUKURAN KUALITAS WEBSITE JUAL BELI ONLINE MENGGUNAKAN WEBQUAL 4.0

Waliya Rahmawanti (Universitas Gunadarma)



Article Info

Publish Date
19 May 2022

Abstract

Perkembangan teknologi membuat persaingan pada website jual beli semakin meningkat. Pengukuran website merupakan alat untuk mengevaluasi kualitas website agar kedepannya dapat berkembang dengan baik. Kualitas website yang baik dapat meberikan feedback bagi perusahaan untuk mempertahankan konsumen lama untuk tetap membeli produk oriflame, dan dapat menarik konsumen yang baru untuk membeli produk oriflame. Pengukuran kualitas website dengan perspektif end user adalah cara untuk mengetahui bagaimana kelebihan dan kekurangan website oriflame Indonesia, sebab end user merupakan konsumen yang aktif menggunakan website. Pengukuran website yang dilakukan dengan perspektif end user yaitu dengan menggunakan metode webqual 4.0. Data yang digunakan adalah data primer yang dihasilkan dari hasil kuesioner. Data kuesioner yang telah diperoleh kemudian di olah dengan menggunakan regresi berganda dengan metode stepwise.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JUIT

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Ilmiah Teknik adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Asosiasi Dosen Muda Indonesia dan di payungi Oleh Yayasan Dosen Muda Indonesia. Jurnal ini adalah jurnal Ilmu Teknik yang bersifat peer-review dan terbuka. Bidang kajian dalam jurnal ini termasuk ...