Dedicatio: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 2 No. 2 (2021): Desember

Sosialisasi Dan Pemberian Vaksinasi Covid-19 Di Wilayah Singkil 1 Lingkungan 1 Kampung Islam

Agnes Relly Poluan (Institut Agama Kristen Negeri Manado)
Natalia Olivia Kusuma Dewi (Institut Agama Kristen Negeri Manado)
Angel Tatuwo (Institut Agama Kristen Negeri Manado)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2021

Abstract

Pandemi Covid 19 yang melanda dunia memberikan dampak dalam segala lini kehidupan masyarakat, termasuk di Indonesia. Upaya strategis dilakukan oleh Pemerintah guna memutus rantai penyebaran Virus Covid-19 dan salah satu yang dilaksanakan adalah program Vaksinasi Nasional. Namun, hal ini justru menimbulkan polemik dikalangan masyarakat ada yang pro dan kontra terkait hal itu. Banyaknya persepsi negatif dikalangan masyarakat membuat lambatnya upaya penerimaan vaksin terjadi secara merata karena penolakan untuk melakukan vaksin. Program studi Sosiologi Agama IAKN Manado sebagai wujud pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berkolaborasi dengan Dinas Kesehatan Kota Manado memberikan sosialisasi dan pemberian vaksin bagi masyarakat yang berada di wilayah Singkil I Lingkungan I Kampung Islam. Adapun hasil dari kegiatan ini adalah masyarakat mendapatkan informasi lebih lanjut dan bisa divalidasi kebenarannya mengenai keamanan dan keektifan vaksin yang kemudian di realisasikan dengan melakukan vaksin guna memutus rantai penyebaran virus Covid-19.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

dedikasi

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Jurnal Dedicatio adalah jurnal untuk publikasi hasil kegiatan-kegiatan pengabdian kepada masyarakat, dengan focus dan scope pada bidang ilmu Teologi, Pendidikan Agama Kristen, Seni dan Keagamaan. Jurnal Dedicatio terbit 2 kali dalam satu tahun oleh Lembaga penelitian dan pengabdian kepada masyarakat ...