Fokus penelitian diarahkan pada upaya peningkatan kemampuan anak dalam membaca, menulis dan berbicara bahasa Arab melalui penerapan model pembelajaran pengalaman berbahasa terkonsentrasi (PBT). Penelitian ini dilaksanakan di sekolah Mts Miftahulfalah dan ditujukan untuk siswa di kelas VII. Metode penilitian menggunakan metoda Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan kemampuan membaca, menulis dan berbicara bahasa Arab siswa hal ini ditunjukkan dengan adanya peningkatan pada hasil test siswa.
Copyrights © 2019