JUSTER: Jurnal Sains dan Terapan
Vol. 1 No. 2 (2022): JUSTER: Jurnal Sains dan Terapan

Inventarisasi Tumbuhan Obat Tradisional Di Wilayah Bendungan Mila Kabupaten Dompu

Daniah Wahyuningsih (STKIP Bima)
Juhaini Juhaini (STKIP BIMA)
Heny Novita (STKIP BIMA)
Nurafiatullah Nurafiatullah (STKIP BIMA)
Rosninda Rosninda (STKIP BIMA)
Yonanda Awalyah (STKIP BIMA)
Suryani Suryani (STKIP BIMA)
Mia Oktaviana (STKIP BIMA)
Tri Ade Ningsih (STKIP BIMA)
Nikman Azmin (STKIP BIMA)
Muh Nasir (STKIP Bima)



Article Info

Publish Date
30 May 2022

Abstract

Jumlah tumbuhan obat di Indonesia bervariasi, hingga saat ini jumlahnya belum banyak diketahui seacara pasti, sehingga diperlukan pendokumentasian secara menyeluruh untuk pemanfaatan tumbuhan sebagai bahan baku pengobatan. Penelitian  bertujuan  untuk  mengetahui  jenis-jenis  tumbuhan  obat  dan bagian  yang  di  manfaatkan  serta  khashiat  tumbuhan.  Metode  penelitian  yang  digunakan  yaitu kombinasi  teknik  survei  lapangan  (observasi), terhadap masyarakat di wilayah Bendungan Mila Kabupaten Dompu. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat wilayah bendungan mila kabupaten dompu. Sampel dalam penelitian ini adalah masyarakat yang memiliki pengetahuan tentang pengobatan tradisional dengan pemanfaatan tumbuhan obat. Analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif, hasil penelitian  menunjukan bahwa tumbuhan obat tradisional yang dimanfaatkan sebagai obat sebanyak 19 jenis tumbuhan bekhasiat obat yang digunakan dalam pengobatan tradisional

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

js

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Energy Immunology & microbiology Physics

Description

JUSTER: Jurnal Sains dan Terapan menerbitkan hasil penelitian atau hasil karya ilmiah lainnya di bidang sains dan terapan. Adapun scope terbitan JUSTER meliputi Matematika dan IPA (Fisika, Kimia, Biologi), dan aplikasi sains bidang Matematika dan IPA. Terbit tiap bulan Januari, Mei dan ...