E-Mabis: Jurnal Ekonomi Manajemen dan Bisnis
Vol 23, No 1 (2022): April

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Suriana Suriana (Fakultas Ekonomi Universitas Al Wasliyah)
Dian Purnama Sari (Fakultas Ekonomi Universitas Al Wasliyah)



Article Info

Publish Date
08 Sep 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini dilakukan untuk menambah referensi terkait peran corporate governance terhadap penghindaran pajak yang terjadi di perusahaan. Pembayaran pajak ke kas negara merupakan kewajiban setiap warga negara yang harus ditaati. Pembayaran pajak juga akan berdampak terhadap pengurangan laba perusahaan. Adanya penerapan self assesment system sebagai sistem pemungutan pajak di Indonesia diindikasikan memberikan kesempatan kepada perusahaan untuk melakukan tindakan penghindaran pajak. Corporategovernance diyakini dapat dijadikan sebagai salah satu cara untuk mengurangi tindakan penghindaran pajak tersebut. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa variabel corporategovernance memiliki pengaruh yang signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap penghindaran pajak. Penerapan corporate governance dengan baik diyakini dapat meminimalisir tindakan penghindaran pajak yang sering dilakukan manajemen

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

emabis

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

E-Mabis menerima artikel hasil riset dari para peneliti baik dosen, mahasiswa maupun praktisi dalam bidang ekonomi, manajemen dan bisnis yang belum pernah diterbitkan pada jurnal lain, artikel dapat berupa hasil kajian teoritis maupun hasil penelitian yang ditulis dalam bahasa Indonesia atau ...