Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi
Vol 7 No 2 (2020): Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi - September

PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN DAN MOTIVASI TERHADAP NIAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA

Indri Hastuti Listyawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2020

Abstract

Tujuan penelitian untuk membuktikan pengaruh pendidikan kewirausahaan dan motivasi terhadap niat berwirausaha mahasiswa. Data penelitian dikumpulkan menggunakan kuesioner dan jumlah responden yang berpartisipasi dalam penelitian sebanyak 90 orang mahasiswa yang telah mengambil mata kuliah kewirausahaan. Pembuktian hipotesis dilakukan dengan regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan kewirausahaan dan motivasi berpengaruh terhadap niat berwirausaha.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jbma

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

JBMA ( Jurnal Bisnis, Manajemen dan Akuntansi ) merupakan jurnal ilmiah berkala yang terbit dua kali dalam setahun, Tujuan utama JBMA adalah untuk mendiseminasikan artikel ilmiyah dalam bidang Bisnis, Manajemen dan Akuntansi. Redaksi menerima artikel artikel ilmiyah yang belum pernah di publikasikan ...