Techno
Vol 19, No 1 (2018): Techno Volume 19 No 1 April 2018

Rancang Bangun Sistem Informasi Balai Pengobatan Dita Husada

Abdul - Aziz (STMIK AMIKOM PURWOKERTO)
Eka Tripustikasari (STMIK AMIKOM PURWOKERTO)



Article Info

Publish Date
03 May 2018

Abstract

Abstrak – Balai Pengobatan Dita Husada adalah sebuah balai pengobatan yang bergerak dalam bidang jasa kesehatan mata. BPDH mengerjakan beberapa proses kerja, salah satunya di bagian administrasi. Mengikuti perkembangan teknologi informasi yang berkembang BPDH akan mengupayakan peningkatan proses kerja dan proses pelayanan pasien agar lebih efektif. Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang suatu sistem informasi yang dapat mengolah data pasien, rekam medis dan data obat di balai pengobatan dita husada; sebagai terobosan baru untuk pengembangan pelayanan pasien di balai pengobatan dita husada.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

Techno

Publisher

Subject

Automotive Engineering Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Techno (Jurnal Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Purwokerto) adalah jurnal ilmu teknik yang terbit dua kali dalam satu tahun yaitu April dan Oktober. Tujuan penerbitan jurnal techno adalah mempublikasikan hasil penelitian, ide dan karya terbaru ilmu teknik. Scope ruang lingkup jurnal techno ...