GRADIEN
Vol 2, No 1 (2006): (Januari 2006)

Analisis Citra Digital Dengan Menggunakan Teknik Penajaman Citra

Hadi, Arif Ismul (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Feb 2015

Abstract

Analisis citra digital telah dilakukan dengan menggunakan teknik penajaman citra. Proses pengolahan datamenggunakan software ILWIS (Integrated Land and Water Information System) versi 1.4 yang merupakan paket programyang memadukan sistem pengolahan citra dengan sistem informasi geografi. Hasil yang diperoleh menunjukkan citrakomposit dengan kombinasi FCC 432 adalah yang paling mudah dibedakan.   

Copyrights © 2006






Journal Info

Abbrev

gradien

Publisher

Subject

Mathematics Physics

Description

Jurnal Gradien merupakan jurnal ilmiah hasil penelitian yang meliputi bidang Matematika, Fisika, Kimia dan Biologi. Jurnal ini terbit pertama kali pada tahun 2005 dengan frekuensi penerbitan dua kali setahun, yaitu pada bulan Januari dan ...