Publikasi Riset Mahasiswa Manajemen
Vol 2 No 2 (2021): Publikasi Riset Mahasiswa Manajemen

Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Promosi Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Vivo Di Kota Palembang

Verensia Octavia Arief (Jurusan Manajemen STIE Multi Data Palembang)
Retno Budi Lestari (Jurusan Manajemen STIE Multi Data Palembang)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh Harga, Kualitas Produk, Promosi, dan Citra Merekterhadap Keputusan Pembelian Smartphone Vivo di Kota Palembang secara parsial dan simultan. Populasi penelitianini adalah konsumen di kota Palembang yang melakukan kegiatan keputusan pembelian smartphone Vivo.Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dan berjumlah 240 responden.Sumber data yang diperoleh adalah sumber data primer dan sekunder. Data primer dalam penelitian ini adalahpenyebaran kuisoner, sedangkan untuk data sekunder dalam penelitian ini adalah buku, artikel, dan jurnal.Penelitian ini juga menggunakan teknik analisis regresi linier berganda untuk menguji hipotesis. Hasil penelitianini menunjukkan bahwa variabel Harga, Kualitas Produk, Promosi, dan Citra Merek berpengaruh positif secaraparsial dan simultan terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Vivo di Kota Palembang

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

prmm

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Pulikasi Riset Mahasiswa Manajemen (PRMM) adalah jurnal ilmiah untuk mempublikasikan hasil penelitian dan pengembangan gagasan para mahasiswa dalam bidang manajemen, ekonomi, dan kewirausahaan. Jurnal ini terbit 2 (dua) kali dalam setahun (April dan November) dan bertujuan untuk menyebarkan ...