Journal of the Community Development in Asia
Vol 1, No 2 (2018): Special Issue for Students - Journal of The Community Development in Asia (JCDA)

Koperasi Primkopti Bangkit Usaha

Alexander Widi (Ma Chung University)
Chicco Edo (Ma Chung University)
Christian Vicko (Ma Chung University)
David Setianto (Ma Chung University)
Devin Kenway (Ma Chung University)



Article Info

Publish Date
27 Dec 2018

Abstract

Koperasi Primkopti Bangkit Usaha adalah salah satu koperasi yang menjual tempe maupun kedelai yang ada di Kota Malang. Koperasi ini menjual kedelai mentah maupun olahan kedelai seperti tempe. Koperasi ini berdiri pada tahun 1981. Asal mula koperasi ini berdiri dikarenakan banyak dari pengusaha tempe yang tidak memiliki wadah secara koperasi dan hanya segelintir pengusaha saja yang memilikinya. Pada waktu itu mereka menjual tempe dengan cara dipikul. Koperasi tersebut diberi jatah oleh Bulog. Dikarenakan tidak mampu membayar dan tidak memiliki gudang untung menyimpan kedelai. Maka koperasi tersebut di tutup. Pada tahun 1995 koperasi tersebut diharapakan oleh kementrian koperasi untuk buka kembali. Koperasi tersebut pernah melakukan perubahan nama. Pada tahun 1981 bernama Koperasi Tahu Tempe Indonesia, dan pada tahun 1995 berganti lagi menjadi Koperasi Primkopti Bangkit Usaha hingga saat ini Pada tahun 2013 koperasi teresebut memiliki jumlah anggota berkisar 400 orang. Namun dengan jalannya waktu banyak yang mengundurkan karena berbagai alasan, salah satunya adalah ketika mereka membeli kedelai tapi mereka tidak membayar. Dan anggotanya hingga saat ini berjumlah kurang lebih 100 orang. Untuk jumlah produksinya pada tahun 2013 berjumlah 12 ton dan untuk saat ini berkurang sangat drastis sekitar 5 ton (

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JCDA

Publisher

Subject

Humanities

Description

JCDA aims to feature narrative, theoretical, and empirically-based research articles. The journal also accepts articles with data taken from reflections as well as experiences (qualitative research) relevant to community development in Asia. As it explores the community development broadly, the ...