Jutech: Jurnal Teknologi Informasi
Vol 1 No 1 (2020): JUTECH: Jurnal Teknologi Informasi

Islam Dan Sains Teknologi Modern

Pribadi, Sarli Amri Teguh (Unknown)
Sestri, Ellya (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Oct 2020

Abstract

Tema agama dan sains teknologi selalu menjadi wacana diskusi yang menarik. Sains dalam kehidupan manusia selalu berkembang dan berubah. Sains dan bahkan seolah tidak pernah terprediksikan sebelumnya. Sains dan teknologi di Barat mengalami perkembangan pesat pada abad 17-18 sejak revolusi keilmuan terhadap otoritas keagamaan pada abad 12-13.[1]Sains Islam adalah sains yang dikembangkan oleh kaum muslimin sejak abad Islam ke-2 hingga ke-9, merupakan peradaban yang paling produktif dibandingkan dengan peradaban manapun diwilayah sains, dan sains Islam berada di garda depan berbagai kegiatan keilmuan, mulai dari bidang kedokteran sampai astronomi. Dan disinlah menjadi penting bahwa antara sains dan Islam memiliki hubungan yang sangat erat, karena sains Islam adalah lahir dari worldview dan pandangan hidup Islam yang terderivasi dari al-Qur’an dan Hadits sebagai otoritas kebenaran.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JUTECH

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Rekayasa Perangkat Lunak; Sistem Informasi; Jaringan dan Keamanan Komputer; Pengolahan Citra; Sistem Pendukung Keputusan (SPK); Sistem Pakar; Kecerdasan Buatan; Aplikasi Mobile; Perancangan web; Basis data; dan banyak lagi topik-topik lain terkait bidang teknologi ...