Stability: Journal of Management and Business
Vol 5, No 1 (2022): July

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, STRUKTUR MODAL DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM(Studi Pada Perusahaan Yang Masuk LQ45 Periode 2015-2020)

Michael Enrico (UNISBANK SEMARANG)
S Sunarto (UNISBANK SEMARANG)



Article Info

Publish Date
22 Aug 2022

Abstract

Tujuan dari riset ini guna untuk menganalisis, memaparkan, dan menguji pengaruhnya terhadap harga saham dengan menggunakan variabel independen kebijakan dividen, struktur modal, dan profitabilitas. Populasi yang digunakan dalam survei ini meliputi perusahaan-perusahaan yang telah tertera dan dipaparkan di Bursa Efek Indonesia (BEI) Indeks LQ45 dari tahun 2015 sampai dengan tahun 2020. Metode survei yang digunakan guna pengambilan sampel ialah menggunakan metode purpose sampling. Pada riset yang dilakukan memaparkan bahwa kebijakan dividen serta struktur modal tidak mempengaruhi harga saham. Profitabilitas memiliki hasil yaitu berpengaruh negatif terhadap harga saham.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

This journal aims to seek quality articles to answer the need to improve the understanding of effective management and business applications. Stability : Journal of Management and Business provides current trends in knowledge and practical applications in management and business practices. In ...