Jurnal Ilmiah Ners Indonesia
Vol 2 No 2 (2021): November 2021

Penggunaan Robot Sebagai Teknik Manajemen Nyeri Non-Farmakologi Pada Anak: Tinjauan Literatur

Adelia, Hazrina (Unknown)
Nilasari, Putri (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2021

Abstract

Pain is an unpleasant experience experienced by children during medical procedures since the beginning of life. The experience of pain that is not managed properly could be a traumatized experience for the children. The use of technology in non-pharmacological pain management strategies is able to demonstrate effectiveness and safety in its use. One of the technological models that can be used is a robot. This research is a literature study, with five online database sources (2017-2021) with the keywords, robot, pain, children, and pain management. The search and analysis obtained 9 journals that show the various uses of robots in pediatric pain management. The robots can be an alternative in non-pharmacological pain management techniques that are quite effective. The use of robots in non-pharmacological pain management in children, could reduce pain and unpleasant experiences by children during medical procedures. Abstrak Nyeri adalah pengalaman tidak menyenangkan yang dialami anak dalam menjalani tindakan medis sejak awal kehidupan. Pengalaman nyeri yang tidak dimanajemen dengan baik dapat membawa trauma pada anak. Penggunaan teknologi dalam strategi manajemen nyeri non-farmakologis dianggap mampu menunjukkan efektivitas dan keamanan dalam penggunaannya, dimana salah satu model teknologi yang dapat digunakan adalah, robot. Penelitian ini adalah studi literatur, dengan lima sumber database online (2017-2021) dengan kata kunci, robot, pain, children, and pain management. penelusuran dan Analisa, didapatkan 9 jurnal yang menunjukkan berbagai penggunaan robot dalam manajemen nyeri anak. Pemanfaatan robot dapat menjadi salah satu alternatif dalam teknik manajemen nyeri non-farmakologis yang cukup efektif. Dengan adanya penggunaan robot dalam manajemen nyeri non-farmakologi anak, dapat membantu anak untuk mengurangi nyeri dan pengalaman tidak menyenangkan selama tindakan medis. Kata Kunci: robot, manajemen nyeri, nyeri, anak

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JINI

Publisher

Subject

Nursing

Description

Jurnal Imiah Ners Indonesia (JINI) is an open access that which is published by Nursing Science Study Program - Medical Faculty and Health Science Jambi University publish each year in May and November with a total of six articles in each publication. Focus and Scope of Jurnal Ilmiah Ners Indonesia ...