Informasi dan teknologi yang berkembang pesat pastinya berdampak pada meningkatnya penggunaan media sosial di masayarakat. Perkembangan media sosial seperti facebook, instagram, youtube dan lain-lain, telah menumbuhkan gaya hidup baru di masyarakat. Media sosial seperti youtube merupakan media komunikasi dan informasi yang sedang eksis di tengah-tengah masyarakat. kami ingin meneliti berbagai ragam bahasa komunikasi di chanel youtube kimbab family yang mana notabene keluarganya berdarah korea, dan kebetulan tinggal di korea.
Copyrights © 2022