Bandung Conference Series : Sharia Economic Law
Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series: Sharia Economic Law

Strategi Pemasaran Syariah dalam Meningkatkan Penjualan Peci Mahkota di Kecamatan Pameungpeuk Kabupaten Bandung

Winda Widya Rahma (Hukum Ekonomi Syari'ah, Universitas Islam Bandung)
Popon Srisusilawati (Hukum Ekonomi Syariah, Universitas Islam Bandung)
Zia Firdaus Nuzula (Hukum Ekonomi Syari'ah, Universitas Islam Bandung)



Article Info

Publish Date
24 Jul 2022

Abstract

abstract. Every company whrerver is located certainly want the business to develop smoothly and successfully. The development of company can not be separated from the strategi impelemented by company it self. Marketing in the view of islam in application of strategic based on al qur’an and sunnah. The method used study swot analysisand qualitative descreftip reseach approave. In increasing the sales of peci mahkota in kecamatan Pameungpeuk, kabupaten Bandung The result study of study showed that the assessment in peci mahkota from the evaluation of internal factors (IFE) was 3.07 and external factors (EFE) were 3.34 entered in quadrant type I. in a strong and likely condition. So it is very possible to continue to expand, enlarge growth and achieve maximum progress. The marketing strategy carried out by the peci mahkota is based on sharia and based on the nature of the Messenger of Allah, namely shidiq, amanah, fatah and tabligh. Abstrak. Setiap perusahaan dimana saja ingin memiliki usahanya berkembang dengan lancer dan sukses. Perkembangan suatu perusahaan tidak terlepas dari strategi yang diterapkan oleh sebuah perusahaan itu sendiri. Pemasaran islami merupakan strategi yang didasarkan pada al-qur’an dan sunnah. Rasululllah saw. Metode yang digunakan pada penelitiaan ini menggunakan metode analisis swot dan pendekatan penelitiaan dekriftip kualitatif. Hasil penelitiaan menunjukan bahwa penilaian peci mahkota hasil evaluasi internal (IFE) adalah sebesar 3,07 dan factor eksternal (EFE) adalah sebesar 3,34 masuk pada tipe kuadran I dalam kondisi yang kuat dan berpengaruh.sehingga dapat dimungkinkan untuk terus melakukan ekspansi, memperbesar pertumbuhan dan meraih kemajuan yang sangat maksimal. Strategi pemasaran yang dilakukan peci mahkota berdasarkan sesuai syariah dan berdasarkan sifar Rasulullah saw yaitu shidiq, Amanah, fatanah, dan tabligh.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

BCSSEL

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

Bandung Conference Series Sharia Economic Law (BCSSEL) menerbitkan artikel penelitian akademik tentang kajian teoritis dan terapan serta berfokus pada ekonomi syariah dengan ruang lingkup yaitu Perbankan Syariah, Keuangan Syariah, Akuntansi, Muamalah. Prosiding ini diterbitkan oleh UPT Publikasi ...