Gemilang: Jurnal Manajemen dan Akuntansi
Vol. 3 No. 1 (2023): Jurnal Manajemen dan Akuntansi

ANALISIS RASIO UNTUK MEMBANDINGAN KINERJA PERUSAHAAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT PADA PT ASTRA AGRO LESTARI Tbk, PT CISADANE SAWIT DAN PT. SAWIT SUMBERMAS SARANA

Kusnul Kotimah (Unknown)
Cindy Rahmawati (Unknown)
Yohana Natalia Fransiska (Unknown)
Cholis Hidayati (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2022

Abstract

Kinerja keuangan merupakan hal yang penting bagi perushaan untuk dilakukan, penilaian ini digunakan untuk mengukur dan mengevaluasi sehingga perusahaa dapat memberikan gambaran posisi keuangan secara menyeluruh. Pada artikel ini kami menggunakan objek laporan keuangan yang berasal dari perusahaan kelapa sawit yaitu PT Astra Agro Lestari Tbk, PT Cisadane Sawit dan PT Sawit Sumbermas Sarana. Kami menggunakan teknik analisis rasio dengan metode analisis time series dan analisis cross section. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif untuk menjelaskan dan memberikan gambaran mengenai kondisi ataupun situasi yang mnejadi objek dari penelitian. Hasil dari penelitia ini adalah PT Astra Agro Lestari memiliki kinerja perusahaan paling baik diantara kedua perusahaan sawit lainnya, karena dilihat dari laporan keuangan yang dianalisis didapat hasil yang paling sehat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

gemilang

Publisher

Subject

Humanities

Description

berfokus pada penerbitan artikel berkualitas tinggi yang didedikasikan untuk semua aspek penelitian, masalah, dan perkembangan terbaru di bidang Ilmu Manajemen. Topik dalam Jurnal ini berkaitan dengan aspek apapun dari manajemen, namun tidak terbatas pada topik berikut : Manajemen Sumberdaya Manusia ...