Altifani : Jurnal Pengabdian Masyarakat Ushuluddin, Adab, dan Dakwah
Vol. 1 No. 1 (2021): Juni

Sosialisasi Menangkal Radikalisme di Kalangan Mahasiswa

Jalwis Jalwis (IAIN KERINCI)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2021

Abstract

Pengabdian ini berfokus memberikan literasi kepada Mahasiswa beberapa informasi tentang bahaya radikalisme, ciri-ciri radikal, potensi-potensi radikal. Pelatihan ini dilakukan pada tanggal 22 Juli 2020 di IAIN Kerinci. Pukul 09.00 WIB dalam rangkaian acara Latihan kepemimpinan. Diharap dengan acara ini dapat memberikan informasi kepada mahasiswa tentang bahayanya radikalisme itu.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

altifani

Publisher

Subject

Religion Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Social Sciences

Description

Altifani : Jurnal Pengabdian Masyarakat Ushuluddin, Adab, dan Dakwah merupakan Jurnal Pengabdian Masyarakat (Abdimas) yang pertama kali terbit tahun 2021. Altifani diterbitkan oleh Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD), Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci. Altifani terbit dua kali ...