Jurnal Media Informatika
Vol. 4 No. 1 (2022): Jurnal Media Informatika

SISTEM INFORMASI PEMASARAN KULINER DELITUA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE EXTREAM PROGRAMMING

Rhabiatun Nisa (Universitas Harapan)
Ahmad Zakir (Universitas Harapan)
Marina Elsera (Universitas Harapan)



Article Info

Publish Date
26 Nov 2022

Abstract

Perkembangan teknologi yang sangat pesat di era globalisasi saat ini telah memberikan banyak manfaat dalam kemajuan diberbagai aspek sosial salah satunya perkembangan UMKM yang semakin pesat di berbagai daerah di Indonesia. Perkembangan UMKM pada wilayah Deli Tua saat ini terkesan lambat. Hal ini disebabkan karena ketertinggalan dalam mengadopsi teknologi informasi di dalam usahanya. Sistem yang digunakan oleh UMKM masih memanfaatkan sistem yang tradisional, sementara saat ini zaman sudah semakin canggih disertai dengan keberadaan teknologi yang modern Perkembangan UMKM pada wilayah Deli Tua saat ini terkesan lambat. Hal ini disebabkan karena ketertinggalan dalam mengadopsi teknologi informasi di dalam usahanya. Sistem yang digunakan oleh UMKM masih memanfaatkan sistem yang tradisional sehingga perlu membuat sistem informasi berbasis web dalam melakukan promosi UMKM Deli Tua. Penelitian ini akan membuat sistem berbasis website dalam mewadai pelaku umkm Deli Tua untuk dapat berkembang, penelitian ini memanfaatkan metode Extream Programming yang mempunyai tahapan tahapan pengembangan website, penelitian ini menghasilkan sistem penjualan produk UMKM Deli Tua dan Menjadikan aplikasi ini sebagai suatu alternatif media penyedia layanan informasi guna mempermudah pelanggan mendapatkan informasi dan membeli produk-produk unggulan yang ditawarkan. Tujuan dari penelitian ini Menghasilkan sistem berbasis website yang dapat membantu UMKM Deli Tua membangun media promosi baru yang dapat memperluas jangkauan promosi bisnisnya melalui internet dan Mempercepat pertumbuhan umkm didaerah deliserdang dengan mewadai media promosi berbasis website

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jumin

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

1. IT Infrastructure and Security (ITIS): Information Security and Privacy Digital Forensics Network Security Cryptography Cloud and Virtualization Emerging Technologies Computer Vision and Image Ethics in Information Systems Human Computer Interaction Wireless Sensor Networks Medical Image Analysis ...