Nyuli: Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik
Vol. 3 No. 2 (2022): NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik

Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pelayanan Publik di Kantor Unit Pelaksana Teknis Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas

Evy Novitasari Ibie (Unknown)
Praticia Letsiana (Universitas Kristen Palangka Raya)



Article Info

Publish Date
19 Oct 2022

Abstract

Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pelayanan Publik di Kantor Unit Pelaksana Teknis Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas Penelitian ini dilakukan untuk mengatahui mengenai pemanfaatan teknologi informasi dalam pelayanan publik di kantor unit pelaksana teknis sistem administrasi manunggal satu atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas, Penelitian ini menggunakan Jenis Penelitian deskriptif yang menekankan pada data berupa kata-kata, gambar dan bukan angka-angka. Berdasarkan dari hasil penelitian maka dapat di simpulkan bahwa Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pelayanan Publik di Kantor Unit Pelaksana Teknis Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas masih belum maksimal dikarenakan beberapa hal yang menjadi catatan atau faktor penghambat dalam pemanfaatan TI adalah kesiapan Sumber daya Manusianya, ketersediaan infrastrukturnya, termasuk jaringan internet yang belum merata, serta ketersediaan anggaran yang terbatas. Kata Kunci: Pemanfaatan Teknologi, Pelayanan Publik

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

NYULI

Publisher

Subject

Arts Humanities Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Keilmuan bidang ilmu pemerintahan, politik dan sosial-humaniora: Pemikiran Politik, Politik Indonesia, Ekonomi Politik, Politik Internasional, Politik Lokal, Perbandingan Politik, Governance, Sosial-humaniora, Politik Keagamaan, Kebijakan Publik, ...