Harmoni Pancasila merupakan sebuah komposisi paduan suara dewasa akapela yang memiliki ide musikal keadaan Bangsa Indonesia saat ini. Komposisi ini terdiri dari 5 bagian atau lagu. Bagian-bagian tersebut menceritakan setiap sila dalam Pancasila. Komposisi ini disusun untuk Format paduan suara dewasa yang terdiri dari sopran, alto, tenor dan bas.
Copyrights © 2022