Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis keanekaragaman jenis dan pola penyebaran pohon di kawasan mata air Wahang Kinok desa Boru kecamatan Wulanggitang kabupaten Flores Timur. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif berupa studi komposisi dengan metode survey dan iventarisasi jenis pohon pada setiap sampel pengamatan yang ditentukan di sepanjang garis transek. Hasil penelitian menunjukan keanekaragaman jenis pohon tergolong rendah dengan indeks keanekaragaman -2,047 dan pola penyebaran pohon tergolong merata dengan nilai (Id1). Dan upaya dalam menjaga kawasan mata air wahang kinok di Desa Boru Kecamatan Wulanggitang adalah reboisasi dan di adakan sermoni Pa,u botik waimatan. Hasil penelitian ini di harapkan adanya kemungkianan untuk menanam kembali jenis pohon di kawasan mata air Wahang Kinok di desa Boru kecamatan Wulanngitang.
Copyrights © 2022