Suluah Bendang: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 22, No 3 (2022): Suluah Bendang: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat

Resiko Sigai Bambu dan Manfaat Sigai Baja Ringan Untuk Keselamatan Penyadap Nira di Wilayah Puncak Pato Nagari Andaleh Baruh Bukit Kabupaten Tanah Datar

Azhar, Zul (Unknown)
Syamwil, Syamwil (Unknown)
Ardi, Zadrian (Unknown)
Putra, Hari Setia (Unknown)
Khairani, Khairani (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2022

Abstract

Kondisi geografis Nagari Andaleh Baruh Bukik terdiri dari perbukitan dan pegunungan dengan ketinggian 600-1200 meter dari permukaan laut. Wilayah ini sangat baik untuk penyebaran tanaman Aren karena terletak di 200 LU – 110 LS. Jika dihubungkan dengan syarat tumbuh tanaman Aren, dimana tanaman Aren dapat tumbuh pada daerah ketinggian 9-1400 meter dari permukaan laut dan paling baik tumbuh pada ketinggian 500-800 meter dari permukaan laut, dengan curah hujan lebih dari 1200 mm, maka Nagari Andaleh Baruh Bukik ini memang sangat sesuai dengan syarat pertumbuhan tanaman Aren (Diego, R., & Azhar, Z. 2019). Namun resiko yang dialami oleh penyadap Nira di wilayah ini merengut nya dan patah-patah, karena mereka mengambil dengan mengunakan sebatang pohon bambu berdiri di batang yang berhujan dan panas serta mudah lapuk dan patah. Berdasarkan pagamatan lapangan dan wawancara dengan petani Aren, ternyata banyak resiko yang mereka alami. Sehingga kami dari tim pengabdian LP2M UNP melalui perdebatan dan diskusi yang panjang di kantor wali Nagari, keluar ide membuat SIGAI Baja Ringan berwawsan Lingkungan penganti SIGAI Bambu yang beresiko. Pohon Aren Multi Produk (Fungsi Ekonomi) dan Multi Fungsi berwawasan Lingkungan (Azhar et al. 2022).

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sulben

Publisher

Subject

Humanities Education Engineering Other

Description

Suluah BendangJournal is to disseminate the conceptual thoughts, ideas and research results that have been achieved in the area of community services, social sciences, applied science, technology and other relevan field published by LP2M Universitas Negeri Padang. This journal scope contains ...