ABSTRAKPenelitian ini memiliki tiga tujuan, yang pertama adalah bagaimana cara menganalisis dan menentukan parameter rangkain Push-Pull Converter. Kedua, bagaimana cara mendesain pengendali Sliding Mode Controlpada rangkaian Push-Pull Converter. Ketiga, mengetahui performansi Sliding Mode Control pada rankaian PushPull Converter apabila diberi gangguan. Untuk menganalisis rangakain Push-Pull Converter dilakukan menggunakan metode State-Space Average. Persamaan State space Average ini akan digunakan untuk mendesain blok diagram yang merepresentasikan rangkaian Push-Pull Converter. Sliding Mode Control memiliki dua macam sinyal kontrol yaitu equivalent kontrol dan switching kontrol, persamaan kontrol ini dapat dicari dengan menentukan sliding surface terlebih dahulu. Pencarian equivalent kontrol dapat dilakukan dengan turunan pertama sliding surface sama dengan nol dan untuk persamaan switching kontrol dapat dicari dengan melalui pendekatan Lyapunov. Pengujian ini akan disimulasikan menggunakan software komputer yaitu Matlab-Simulink. Dalam pengujian, sistem akan diberi gangguan yaitu tegangan masukan, tegangan referensi, dan beban, pada w
Copyrights © 2022