Jurnal Ilmiah Administrasi Publik
Vol 15, No 1 (2014): Jurnal Ilmiah Administrasi Publik

MENUJU BIROKRASI PEMERINTAHAN DAERAH YANG INOVATIF

Noor, Irwan ( Universitas Brawijaya)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2014

Abstract

Menuju Birokrasi Pemerintahan Yang Inovatif. Rendahnya kinerja birokrasi sering dipahami dengan mereformasi birokrasi. Sangat rendah perhatian untuk melihat faktor eksternal penyebab rendahnya kinerja tersebut. Tulisan berikut berasumsi, jika ingin menciptakan birokrasi yang inovatif, lingkungan politik perlu mendapat perhatian untuk di reformasi terlebih dahulu.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

JIAP

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal Ilmiah Administrasi Publik is published two times a year in June and November. This journal contains scientific articles on public administration science written in two languages: Bahasa Indonesia and English. The article is published in form of empirical research, conceptual or theoretical ...