Jurnal Ekonomika dan Manajemen
Vol 10, No 2 (2021)

ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO, QUICK RATIO, RETURN ON ASSETS DAN RETURN ON EQUITY TERHADAP HARGA SAHAM

Rinny Meidiyustiani (Universitas Budi Luhur)
Hakam Ali Niazi (Universitas Budi Luhur)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio, Quick Ratio, Return on Assets dan Return on Equity terhadap Harga Saham. Alat penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sub sektor properti dan real estate periode 2014-2018. Sampel penelitian yang digunakan adalah teknik purposive sampling. Sampel terdiri dari 10 perusahaan dari 20 perusahaan. Alat analisis yang digunakan adalah IBM SPSS 25. Dari pengolahan data disimpulkan bahwa current ratio, quick ratio, dan return on equity secara parsial berpengaruh terhadap harga saham, sedangkan return on assets tidak.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ema

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Finance, Marketing, Operation, and Human Resource Management, Entrepreneurship, Business ethics, Sustainability, Knowledge Management and Learning ...