Jurnal TIMES
Vol 11 No 1 (2022): Jurnal TIMES

PERANCANGAN APLIKASI PENGENALAN ALAT-ALAT DAPUR MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AUGMENTED BERBASIS ANDROID DENGAN METODE MARKER BASE TRACKING

Herman (Unknown)
Hendri (Unknown)
Jonathan Christopher Wiliem (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2022

Abstract

Augmented reality memungkinkan penggunanya memproyeksikan hasil tampilan desain-desain yang diinginkan ke dalam dunia nyata, melalui layar smartphone. Penggunaan teknologi augmented reality yang digunakan pada smartphone mempermudah penggunanya dalam memahami objek benda yang ada di dunia nyata. Teknologi augmented reality sangat berguna untuk memahami bentuk dari objek alat-alat dapur, karena memperlihatkan betuk asli dari objek tersebut, sehingga mempermudah seseorang yang ingin bekerja di dapur memahami fungsi alat-alat tersebut. Pada teknologi augmented reality diperlukan sebuah marker base tracking untuk membuat objek 3D dapat di tampilkan ke dalam dunia nyata dengan menggunkan pandangan kamera smartphone. Dalam pembuatannya teknologi augmented reality diperlukan sebuah software unity.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

TIMES

Publisher

Subject

Description

Jurnal TIMES merupakan salah satu media yang digunakan untuk menampung penelitian dosen maupun mahasiswa. Topik dalam jurnal yang terkandung seputar Ilmu Komputer seperti keamanan komputer, jaringan komputer, algoritma, kecerdasan buatan, dll. Diharapkan dengan adanya media ini dapat membuat para ...