Dharmakarya : Jurnal Aplikasi Ipteks Untuk Masyarakat
Vol 11, No 3 (2022): September, 2022

Pelatihan Digital Marketing dan Strategi Pembiayaan untuk Industri Kreatif di Kota Bandung

Rivani Rivani (Departemen Ilmu Administrasi Bisnis FISIP Universitas Padjadjaran)
Muhamad Rizal (Unknown)
Rudi Saprudin Darwis (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2022

Abstract

Program pelatihan ini bertujuan untuk sosialisasi model bidang pembiayaan dan digital marketing untuk sektor industri kreatif, sekaligus meningkatkan pemanfaatan internet untuk sektor industri kreatif. Metodologi pelatihan yang digunakan adalah andragogi atau pelatihan untuk orang dewasa dengan metode ceramah, diskusi, simulasi dan wokshop. Pada umumnya pelatihan sudah terlaksana dengan baik, dengan beberapa saran perbaikan pada aspek kerja sama tim pelaksana, disiplin waktu pelaksanaan, serta perlunya program lanjutan dari pelatihan ini.

Copyrights © 2022