JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Vol. 5 No. 12 (2022): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)

Pengembangan Media Komik Interaktif untuk Penguatan Literasi Baca Peserta Didik Kelas 4 SD

Purba, Revy Hotmariani (Unknown)
Setyaningtyas, Eunice Widyanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media komik sebagai media pembelajaran IPA. Penelitian ini memfokuskan pada materi sumber energi alternatif kelas 4 SD. Jenis penelitian yang digunakan adalah Research and Development (RnD) dan menggunakan model ADDIE meliputi tahap Analisis (Analysis), Perancangan (Desingn), Pengembangan (Develop), Implementasi (Implementation), dan Evaluasi (Evaluation).  Berdasarkan hasil penelitian dan pengembangan dapat disimpulkan bahwa:  Media komik interaktif untuk penguatan literasi baca peserta didik kelas 4 SD layak digunakan dalam pembelajaran. Hal ini ditunjukkan dari hasil validasi pakar materi memperoleh skor 45 dengan presentase 90% kategori sangat tinggi. Hasil validasi pakar media memperoleh skor 53 dengan presentase 88,3% kategori sangat tinggi. Hasil validasi pakar bahasa memperoleh skor 41 dengan presentase 82% kategori sangat tinggi, sehingga dapat dikatakan bahwa media pembelajaran komik interaktif untuk penguatan literasi baca peserta didik kelas 4 SD, layak digunakan dan efektif dalam pembelajaran literasi baca.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIIP

Publisher

Subject

Humanities Education Mathematics Other

Description

JIIP – Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Jurnal ilmiah ber-ISSN yang difokuskan pada keilmuan pendidikan secara umum antara lain: Pendidikan Bahasa dan sastra Indonesia, Pendidikan Sejarah, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Pendidikan Teknologi Informasi, Pendidikan ...