Jurnal Cahaya Mandalika
Vol. 3 No. 3 (2022)

PENGARUH PENGETAHUAN PERPAJAKAN DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KECAMATAN PARONGPONG

Simanjuntak, Juliani (Unknown)
Simbolon, Remista (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Nov 2022

Abstract

Kepatuhan dalam membayar pajak kepada negara merupakan kewajiban seorang warga negara. Namun alangkah baiknya jika seorang wajib pajak membayar pajak dengan sadar dan memahami kegunaannya. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan pengaruh Pengetahuan Perpajakan dan Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi di kecamatan Parongpong. Dengan menggunakan Uji Statistik Deskriptif, Uji Normalitas Data, Uji Multikolinearitas, Uji Heterokedastisitas, Uji T dan Uji F. Dengan hasil penelitian Pengetahuan Perpajakan berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dengan angka 0.002 < 0.05, Kesadaran Wajib Pajak berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dengan angka 0.000 < 0.05, serta Pengetahuan Perpajakan dan Kepatuhan Wajib Pajak berpengaruh secara simultan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JCM

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

This journal is a means of scientific publication to develop knowledge and information. This journal specifically contains the results of research carried out in all scientific fields. Apart from publishing research results, this journal also accepts manuscripts from literature reviews and other ...