Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat
Vol. 1 No. 4 (2022): Special Issue

Program Pemberdayaan Masyarakat PT Perusahaan Gas Negara SOR - III: Penguatan Ekonomi Masyarakat Melalui Program Budidaya Maggot dan Lele

Rifky Amrullah (Community Development Officer SOR III Surabaya)



Article Info

Publish Date
04 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi tanggung jawab sosial PT Perusahaan Gas Negara - SOR III yaitu program budidaya maggot dan ikan lele. Lokasi penelitian ini dilakukan di Desa Tambak Kalisogo, Kecamatan Jabon, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Fokus utama dalam penelitian ini adalah implementasi program budidaya maggot dan ikan lele. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif. Kesimpulan dari hasil penelitian ini diperoleh bahwa strategi yang dilakukan dengan melaksanakan 3 tahapan pemberdayaan yaitu perencanaan, implementasi, dan Monitoring serta evaluasi dengan menjalin kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan terkait di tiap tahapan pelaksanaan program.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpm

Publisher

Subject

Humanities Environmental Science Social Sciences

Description

Aim Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat is a medium for academicians, government, private companies, and social institutions to communicate community empowerment activities. Each published article is expected to provide new insights and inspire activities elsewhere on related issues. Scope ...