juremi: jurnal riset ekonomi
Vol. 2 No. 3: November 2022

ANALISIS MOTIVASI WIRAUSAHA PETI MAYAT DI KECAMATAN KOTA WAINGAPU

Jekson Ndawa Ndula (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Alliny Namilana Rambu Hutar (U)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2022

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk menganalisis motivasi wirausaha dari para pengusaha peti mayat di Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur. penelitian ini didasari oleh teori motivasi dari Abraham Maslow, serta menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif pada informan sejumlah dua pelaku usaha yang telah menjalankan usahanya lebih dari sepuluh tahun. Penelitian ini memberikan sebuah kesimpulan yaitu motivasi yang mendorong para pelaku usaha peti mayat yang mempengaruhinya untuk bekerja yaitu adanya sebuah motivasi intrinsik dan ekstrinsik. Dimana motivasi intrinsik mencakup kebutuhan, minat dan harapan dan motivasi ekstrinsik mencakup dorongan keluarga, lingkungan dan imbalan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Juremi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Juremi: Jurnal Riset Ekonomi is a research base journal published by Bajang Institute. The journal published six times per year. This journal started publishes since 2021 In the following year of publication, the journal is going to publish trianually. Any interested author could submit the ...