IRAMA JURNAL SENI DESAIN DAN PEMBELAJARANNYA
Vol 4, No 1 (2022): February

Analisis Komparasi Film Free guy dengan Film UP

razan, amany putri (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Aug 2022

Abstract

Dalam mengkomparasi antara film free guy dan film UP sebagai peneliti mencari dan mengembangkannya melalui  menganalisis film tersebut dengan seksama. Salah satunya memahami Asas Bentuk dan nilai estetik di dalamnya Sehingga  peneliti dapat mengembangkan pembahasan tersebut lebih tajam. Maka dari itu dalam Asas bentuk dan nilai estetik di film tersebut sangat berkaitan erat dengan kehidup nyata, walaupun film tersebut di buat fiksi dengan mengembangkan beberapa animasi namun  pesan yang di sampaikan melalui nilai estetika yang muncul dapat dipahami  penonton.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

irama

Publisher

Subject

Arts

Description

IRAMA Jurnal Seni Desain dan Pembelajarannya publishes papers regularly twice times a year issued by the Faculty of Art and Design Education Universitas Pendidkan Indonesia Bandung Indonesia IRAMA Jurnal Seni Desain dan Pembelajarannya provides open access to the public to read abstract and complete ...