JURNAL INSTEK (Informatika Sains dan Teknologi)
Vol 6 No 2 (2021): OCTOBER

SISTEM INFORMASI INTERAKTIF PERWUJUDAN KAMPUS ASRI PROGRAM PANCACITA LINGKUNGAN UIN ALAUDDIN BERBASIS SMARTPHONE

ASRUL AZHARI MUIN (Unknown)
RAHMAN (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2021

Abstract

Keasrian kampus menjadi perhatian khusus dalam Program Pancacita Rektor UIN Alauddin Makassar. Fakta menunjukan, lingkungan yang asri dan bersih dapat diwujudkan melalui pendekatan community concern. Negara maju membangun kesadadaran komunitas melalui pendekatan edukasi publik tentang kewajiban setiap orang, bukan terbatas pada petugas kebersihan. Di lingkungan kampus, pendekatan paling baik adalah dengan menjalankan program edukasi civitas akademika. Program edukasi efektif berjalan jika diimbangi dengan intensitas interaksi dan komunikasi yang tinggi. Sementara komunikasi dapat direkayasa melalui penggunaan teknologi informatika berupa sistem perangkat lunak jejaring sosial (sosial media) yang melibatkan civitas akdemika, yang berhubungan dengan program keasrian pancacita. Penelitian ini mengembangkan perangkat lunak komunitas civitas akademika sebagai sarana interaksi menuju pemantapan edukasi publik menjadikan isu lingkungan sebagai community concern. Perangkat lunak dikembangkan dengan metode waterfall dan prototyping dan berhasil dengan baik melalui tahap pengujian fungsional berbasis metode black-box test.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

instek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

The Scope topics include, but are not limited to : Agent System and Multi-Agent Systems Analysis & Design of Information System Artificial Intelligence Big Data and Data Mining Cloud & Grid Computing Computer Vision Cryptography Decision Support System DNA Computing E-Government E-Business ...