Media Bina Ilmiah
Vol. 17 No. 2: September 2022

ANALISIS LAJU KERUSAKAN EKSERGI DAN EFISIENSI EKSERGI PADA PEMBANGIT LISTRIK TENAGA UAP

Ahmad Rifai (Jurusan Teknik Mesin, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia)
Viktor Viktor (Jurusan Teknik Mesin, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia)
Naubnome Naubnome (Jurusan Teknik Mesin, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia)
Aripin Aripin (Jurusan Teknik Mesin, Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2022

Abstract

Eksergimerupakanmetodeuntukmenganalisakerjamaksimum yang mampudilakukansuatusistemterhadaplingkungansekitarsistemdimanakonsepinimenggunakanhukumpertama dan keduatermodinamika. Analisis eksergidapatmenunjukkanlokasidegradasienergidalam proses yang dapatmenyebabkanpeningkatanoperasiatauteknologidarisebuahsistempembangkitdaya. Penelitianiniuntukmencarikerusakaneksergi dan efisiensi pada tiapkomponen, penelitianinidilakukan di Pembangkit Listrik Tenaga UapBabelan Bekasi, hasil yang diperoleh pada studiinimenunukanbahwakerugianterbesarterjadi pada boiler yaitu 249,21 MW atausekitar 89,83% dari total kerusakaneksergikeseluruhansistemsebesar 279,58 MW kemudianberturut-turut pada turbinuapsebesar 15,09 MW(5,39%), kondenser 12,54 MW(4,48%), pemanastekananrendah 1 1 MW(0,35%), pemanastekananrendah 2 0,3 MW(0,1%), daerator 0,41 MW(0,15%), pemanastekanantinggi 1 1,01 MW(0,36%), pemanastekanantinggi 2 0,02 MW(0,06%). Persentasiefisiensieksergi boiler sebesar 40,54%, turbinuapsebesar 75,05%. Hasil penelitianmenujukkanbahwa proses pembakaran di dalam boiler merupakansumberirreversibilitas yang sangat signifikanterhadapkerusakaneksergi pada sistempembangkituap di PLTU Babelan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

MBI

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences Other

Description

Media Bina Ilmiah, ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505 (online), diterbitkan 12 (Dua Belas) nomor dalam setahun (Januari-Desember) oleh BINA PATRIA. Jurnal ini merupakan sarana komunikasi dan penyebarluasan informasi hasil-hasil penelitian dan pengembangan, kajian serta pemikiran dalam bidang ...