Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)
Vol 4, No 1 (2019): April

Faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah kelahiran di desa liang ulu kecamatan kota bangun kabupaten kutai kartanegara

Ika Fiesta Futriani Soraya (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda)
Adnan Haris Musa (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda)
Diana Lestari (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2019

Abstract

Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan suami, pendidikan istri, pendapatan, dan penggunaan alat kontrasepsi terhadap jumlah kelahiran. Penelitian ini di analisis dengan menggunakan alat analisis regresi linear berganda. Data yang diolah dengan menggunakan program computer SPSS (Statistical Package fo Social Science) versi 21. Hasil analisis ini menunjukkan bahwa penndapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap jumlah kelahiran, sedangkan pendidikan suami, pendidikan istri dan penggunaan alat kontrasepsi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap jumlah kelahiran di Desa Liang Ulu Kecamatan Kota Bangun Kabupaten Kutai Kartanegara

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JIEM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Publikasi artikel hasil penelitian bidang Ilmu Ekonomi. Terbit 4 kali dalam 1 tahun. Diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis ...