Potensia
Vol 13, No 2 (2014): Juli - Desember 2014

PENDIDIKAN ISLAM DAN MULTIPLE INTELLIGENCES

AFANDI, MUSLIM ( Dosen Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN SUSKA Riau)



Article Info

Publish Date
10 Dec 2014

Abstract

Abad 21 ini adalah suatu masa dimana para praktisi pendidikan sedang “dijelajali” dengan konsep Multiple Intelligences. Padahal dalam Pendidikan Islam multiple intelligences ini telah lama dibahas melalui pendekatan dan konsep “fitrah”. Dengan pengertian lain bahwa didalam Islam (al-Quran) sebenarnya sudah dikemukakan berbagai pengembangan tentang kecerdasan dan berbagai potensi manusia. Kecerdasan eksistensial spiritual umpamanya, merupakan kemampuan untuk menempatkan diri dalam hubungannya dengan suatu kosmos yang tak terbatas dengan kondisi manusia seperti makna penciptaan dirinya, kehidupan, kematian dan perjalanan akhir dari dunia. Kini sudah saatnya praktik pendidikan di berbagai jenjang lembaga pendidikan untuk mengaplikasikan multiple intelligences yang dikembangkan sesuai dengan kemampuan dan potensi peserta didik dan bukan lagi menjejali sejumlah bahan ajar yang akhir menjadi “momok” bagi peserta didik itu

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

Potensia

Publisher

Subject

Education

Description

JURNAL POTENSIA, Jurnal Kependidikan Islam adalah jurnal yang terbit dwi tahunan yaitu Juni dan Desember. Redaksi menerima artikel yang berkaitan dengan kependidikan Islam yang asli dan belum pernah dipublikasikan pada media manapun. Artikel dapat dikirimkan melalui email: ...