Journal Islamic Business and Entrepreneurship / JIBE
Vol 1 No 2 (2022): Journal Islamic Business and Entrepreneurship

The Effect of Debt To Equity Ratio (DER) and Debt To Asset Ratio (DAR) on Return on Equity (ROE) in LQ45 Index Companies on the Indonesia Stock Exchange

Lufi Miatul (Universitas Islam Raden Rahmat)
Angguliyah Rizqi Amaliyah (Universitas Islam Raden Rahmat Malang)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Debt to Equity Ratio (DER) dan Debt to Asset Ratio (DAR) terhadap Return on Equity (ROE). Jenis penelitian ini menggunakan metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan sebanyak 29 perusahaan yang pengambilannya menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis laporan keuangan dan analisis regresi linear berganda yang pengolahan datanya menggunaka software SPSS 25. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan hipotesis pertama Debt to Equity Ratio (DER) berpengaruh signifikan terhadap Return on Equity (ROE), hipotesis kedua menunjukkan Debt to Asset Ratio (DAR) tidak berpengaruh signifikan terhadap Return on Equity (ROE). Secara simultan Debt to Equity Ratio (DER) dan Debt to Asset Ratio (DAR) berpengaruh signifikan terhadap Return on Equity (ROE). Kata kunci: Debt to Equity Ratio (DER), Debt to Asset Ratio (DAR), Return on Equity (ROE

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jibe

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal Islamic Business and Entrepreneurship (JIBE) / Jurnal Bisnis Islam dan Kewirausahaan diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat - JIBE, secara berkala dua kali dalam setahun di periode April dan Oktober. Jurnal JIBE bertujuan untuk menyebar luaskan hasil ...