Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains
Vol. 4 No. 1 (2020): Vol IV. Edisi I

WANITA DALAM PENDIDIKAN ISLAM KLASIK

Nursalimah (Universitas Al Washliyah Labuhanbatu)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2022

Abstract

Dalam agama Islam, wanita diwajibkan menuntut ilmu pengetahuan sepertihalnya kaum pria. Agama Islam telah menyamakan wanita dan pria dalam hal-halyang bersifat kerohanian dan kewajiban-kewajiban keagamaan tanpa perbedaandalam bidang ilmu dan pendidikan. Rasullulah SAW bersabda yang artinya: “ Telahberkata kepada kami Hisyam bin Ammar Hafs bin Sulaiman Kasir bin Sanjir dariMuhammad bin Sirin dari Annas bin Malik berkata, telah bersabda Rasulullah Saw,“ Menuntut ilmu diwajibkan kepada setiap muslim (laki-laki dan perempuan)”.Dalam masyarakat jahiliyah di tanah arab, wanita mempunyai hak untukbelajar dan terdapat di antara wanita-wanita itu penulis dan penyair-penyairterkenal (seperti Shifa’ al-adawiyah, yaitu seorang yang sangat pandai membacadan menulis di zaman jahiliyah sebelum datangnya Islam). Setelah datangnya Islammulailah kehidupan pikiran semakin aktif dan berkembang di kalangan bangsaarab, wanita-wanita pun memperoleh hak-hak sosial yang belum pernah dimilikinyasebelum datangnya Islam. oleh karena itu berkembanglah pendidikan di kalanganwanita.Adapun yang ingin diungkapkan dalam tulisan ini adalah bagaimana sebenarnyapendidikan wanita dalam peradaban Islam klasik : kesempatan, Kecendrungan, danKaitan antara ketentuan yang ada di dalam dokrinal normative dan realitas histories.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

TBQ

Publisher

Subject

Education Other

Description

Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains adalah Jurnal yang di kelolah oleh Sekolah TInggi Ilmu Tarbiah Al Bukhary Labuhanbatu menawarkan forum interdisipliner untuk publikasi artikel penelitian asli yang ditinjau oleh rekan sejawat, berkontribusi, dan diundang dengan kualitas terbaik ...